Sabtu, 24 Maret 2012

Langit Malam Yang Kita Lihat Ternyata Ilusi!!!


Setiap malam, saat kita memandang ke langit, terlihat ribuan bintang yang menghiasi malam. Ada yang terang maupun redup. Kita juga mungkin ada yang sudah tau bahwa terang atau redupnya bintang tergantung dari dekat atau jauhnya objek tersebut terhadap bumi. Tapi tahukah anda jika bintang dilangit malam yang kita lihat bukanlah langit yang se”benar”nya? Lalu apa yang sebenarnya kita lihat itu? Berikut penjelasannya diambil dari apasih.com.


Sebenarnya miliaran bintang itu bukanlah benda2 kecil yg berkelap-kelip. bintang itu sesungguhnya adalah benda langit yg berukuran raksasa, yg berisi gas sedang terbakar dahsyat. bintang adalah bola api raksasa yg sedang menyala2 dgn suhu jutaan derajat!!

terus kenapa keliatan kecil?? ya, karena jaraknya memang sangat jauh dari bumi.
berapakah jaraknya sehingga keliatan kecil begitu?? perlu anda semua ketahui bintang yang terdekat dengan bumi saja berjarak 8th cahaya. apa artinya?? artinya cahaya saja membutuhkan waktu 8th utk sampai ke bumi..

padahal kita tau bahwa kecepatan cahaya = 300.000 km/detik. jadi jaraknya brp kilo tuh??  hitung aja sendiri. jadi jika cahaya membutuhkan 8th utk sampai ke bumi, berarti jaraknya = 8th x 365 hari x 24 jam x 60 mnt x 60 dtk x 300.000 km/dtk =75.686.400.000.000 km atau sekitar 75triliun km..!!!!  sungguh jarak yg tidak pernah terbayangkan oleh kita!

Bisakah kita pergi kesana??? mungkin saja.. tapi, butuh waktu berapa lama??
mari berhitung lagi. semuanya bergantung pad pesawat yg kita pakai. misalnya kita naik pesawat ulang alik seperti Challenger atau columbia yg kecepatannya 20ribu km/h.berapa lamakah kita sampai ke bintang tsb??

Sehari, sebulan, setahun, sepuluh tahun, seratus tahun. kita bakal mati di tengah jalan, ternyata kita blm sampe bintang yg paling dkt itu kita udh mati. setelah 428 th kemudian, barulah kita sampai di sana...!!! tapi kita butuh 5 - 6 generasi biar sampe ke sana  belum lagi bahan bakar pesawat, persediaan makanan, etc

itu baru bintang yg paling dekat! masih banyak bintang di alam semesta ini, ada yg jaraknya 100th cahaya,1000th cahaya, ada jg yg 1juta th cahaya. dan yg paling jauh, ditemukan oleh ilmuan asal jepang, berjarak 10 miliar th cahaya. ya , artinya cahaya aja butuh waktu 10 miliar th utk sampai ke bumi.

jadi kalau kita lihat langit malam hari, sebenarnya kita bukan melihat langit yg sekarang. tapi pd saat yg bersamaan kita sedang melihat langit sekarang, 8tahun yg lalu, 100tahun yg lalu, 1000tahun yg lalu, 1juta tahun yg lalu, & bahkan 10 miliar tahun yang lalu....!!!

dan taukah anda bahwa matahari yg kita liat setiap pagi itu adalah matahari 8 menit yg lalu?? knp demikian? ya, karna sinar matahari membutuhkan waktu 8 menit utk sampai ke bumi, yg berjarak 150 juta km. berarti, matahari yg kita lihat adalah matahari 8 menit yg lalu! logika sekali bukan. (kalau gak percaya hitung saja sendiri ).
Seperti itu lah langit, Tuhan menciptakan bumi, alam semesta dan isinya untuk menunjukan begitu besarnya Ia. Bumi layaknya hanya setitik air di samudra luas jika dibandingkan alam semesta. Jadi tak sepantasnya kita menyombongkaan diri, di mata Tuhan, kita hanya setitik debu kecil ditengah luasnya jagat raya.




Sumber : http://www.apasih.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar